Bagaimana Membuat Soto Ayam Madura yang Bisa Manjain Lidah

Soto Ayam Madura

Anda sedang mencari inspirasi Resep Soto Ayam Madura, Bikin Ngiler yang unik?, Resep Soto Ayam Madura yang Enak memang saat ini sedang banyak dicari oleh pengguna disekitar kita mungkin salah satunya kalian. orang-orang memang telah terbiasa mamnfaatkan internet di smartphone untuk melihat informasi gambar untuk dijadikan wawasan. Dipostingan Kali ini saya akan sharing tutorial cara membuat Resep Soto Ayam Madura, Sempurna untuk menyiapkannya memang susah-susah gampang. Kalau salah mengolah maka hasilnya akan hambar dan justru cenderung tidak enak. Padahal Soto Ayam Madura yang enak harusnya sih memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.

Ada beberapa hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari Soto Ayam Madura, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, hingga cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing jika ingin menyiapkan Soto Ayam Madura enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini dapat jadi sajian istimewa. Selanjutnya adalah gambar tentang Soto Ayam Madura yang bisa sobat jadikan contoh.

Di bawah ini ada beberapa tips dan trik praktis yang dapat diterapkan untuk mengolah Soto Ayam Madura yang siap dikreasikan. Anda bisa menyiapkan Soto Ayam Madura memakai 29 jenis bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam membuat hidangannya.

Source: mommy Ei (Bunda Ei)

Soto adalah masakan laris manis di rumah ku. Mau soto apa saja, sepanci besar juga habis😅
Mungkin karena segar ya mom kuahnya apalagi kalau dikucuri peresan jeruk nipis dan sambal. Aduh ngangenin deh

Setelah beberapa kali ikut Pekan Inspirasi Cookpad, makin banyak ilmu yang kudapat seputar per sotoan.
Kalau soto Bangkong Semarang, Soto Lamongan, Soto Kudus yang beberapa waktu lalu aku buat, menggunakan bawang merah, kali ini Soto Madura ternyata hanya menggunakan bawang putih saja.
Lebih praktis sih mom, aku suka banget harum bawang putih😊

Yuk mom bikin. Resep Bunda Ei ini enak banget🤤

#Pekan_Madura
#Pekaninspirasi
#Berburucelemekemas
#resolusi2019
#cookpadcommunity_tangerang
#cookpadcommunity_aop

Bahan-bahan dan bumbu yang diperlukan untuk pembuatan Soto Ayam Madura:

  1. Bahan ayam
  2. 500 gram ayam
  3. 1 buah jeruk nipis
  4. 1 sendok makan garam
  5. 2 liter air
  6. Bahan bumbu halus
  7. 5 siung bawang putih
  8. 3 butir kemiri (sangrai)
  9. 1 cm kunyit (sangrai)
  10. 1 cm jahe
  11. Secukupnya garam
  12. Secukupnya gula pasir
  13. Secukupnya lada bubuk
  14. Sejumput pala bubuk
  15. 3 sendok makan minyak goreng (untuk menumis)
  16. Bumbu cemplung
  17. 1 batang daun bawang (biarkan utuh)
  18. 1 batang daun seledri (biarkan utuh)
  19. 2 lembar daun salam
  20. 3 lembar daun jeruk
  21. 3 buah cengkeh
  22. 2 batang sereh (pakai putihnya saja, lalu memarkan)
  23. Bahan pelengkap
  24. Bihun/ suun
  25. Tauge
  26. Kol (aku skip)
  27. Sambal
  28. Jeruk nipis
  29. Irisan tipis daun seledri

Langkah-langkah untuk menyiapkan Soto Ayam Madura

  1. Cuci bersih ayam, kemudian beri kucuran air jeruk nipis dan garam. Remas2 lalu diamkan sekitar 15 menit, lalu bilas dengan air lagi, gunanya supaya ayam tidak berbau dan tidak berasa amis.
  2. Ambil panci besar. Masukkan air dan ayam beserta bumbu cemplung, lalu rebus dengan api kecil supaya kuah nya bening
  3. Sementara itu, tumis bumbu halus hingga harum, kemudian masukkan ke dalam panci rebusan ayam. Didihkan hingga ayam empuk
  4. Apabila sudah empuk, angkat ayam dan goreng untuk dijadikan suwiran.
  5. Sajikan soto Ayam Madura dengan perasan jeruk nipis, irisan kol (bila suka), toge (cuci bersih kemudian siram dengan air panas), suun/bihun, sambalcacahan seledri atau taburan bawang goreng. Sedapnya.

Terima kasih telah menggunakan resep yang tim kami tampilkan di halaman ini. Besar harapan kami, olahan Soto Ayam Madura yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan hidangan yang enak untuk keluarga/teman maupun menjadi ide dalam berbisnis kuliner. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel